Layanan Eazy Paspor Kembali Hadir di Kantor Camat Nuha, Sorowako

Layanan Eazy Paspor Kembali Hadir di Kantor Camat Nuha, Sorowako

 

Karena tingginya jumlah pemohon paspor di Kecamatan Nuha Sorowako Kabupaten Luwu Timur, Kantor Imigrasi Kelas III Non TPI Palopo kembali melakukan layanan Eazy Paspor di wilayah tersebut. Kegiatan kali ini ditujukan bagi  masyarakat sekitar Sorowako, Pegawai PT Vale,  Pegawai Kecamatan Nuha, serta Guru di wilayah Sorowako.

Kepala Divisi Keimigrasian

Perkuat Sinergitas, Kantor Wilayah Sulawesi Selatan Dorong Pendaftaran Badan Hukum Perseroan Perorangan

Perkuat Sinergitas, Kantor Wilayah Sulawesi Selatan Dorong Pendaftaran Badan Hukum Perseroan Perorangan

 

Bulukumba. Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan lakukan koordinasi dengan Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Bulukumba, Senin (24/05).

Koordinasi ini dilakukan guna tercapainya implementasi layanan pendaftaran perseroan perorangan sesuai Peraturan Menteri Hukum dan HAM RI Nomor 15 Tahun 2019 Tentang Tata Cara Pelaksanaan Penerapan Prinsip Mengenali Pemilik

Imigrasi Parepare Layani Paspor Dengan “Jemput Bola"

Imigrasi Parepare Layani Paspor Dengan “Jemput Bola

 

Makassar (24/05/2021). Kepala Divisi Keimigrasian Kanwil kemenkumham Sulsel, Dodi Karnida senin ( 24/5) mengatakan Kantor Imigrasi klas II TPI Pare Pare (Kanim Parepare) awal Juni 2021 akan melakukan pelayanan paspor secara jemput bola di Kabupaten Sidrap.

Petugas imigrasi akan mendatangi pemohon yang dikordinir oleh Pemerintah Kabupaten dan Kantor Kementerian Agama

Tim JDIH Kanwil Kemenkumham Sulsel Laksanakan Koordinasi di Kab Sinjai

Tim JDIH Kanwil Kemenkumham Sulsel Laksanakan Koordinasi di Kab Sinjai

 

Sinjai -  Tim JDIH Kanwil Kemenkumham Sulsel yang dipimpin Kepala Sub Bidang Penyuluhan Hukum, Bantuan Hukum dan Jaringan Dokumentasi Hukum (JDIH) Yohanis Tani melakukan monitoring, evaluasi, dan koordinasi percepatan integrasi website JDIH Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kab. Sinjai, bertempat di Gedung DPRD Kab. Sinjai pada Senin (24/05).

Kegiatan ini

Pimpin Apel Pagi, Begini Pesan Kakanwil

 

Makassar – Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sulawesi Selatan Harun Sulianto pimpin apel pagi,  Senin (24/05).

Kakanwil Harun meminta kepada semua pegawai agar konsisten menerapkan protokol kesehatan dikarenakan telah ditemukannya virus Covid 19 varian baru di wilayah lain di Indonesia.

“Kita harus waspada dengan varian baru Covid-19. Mudah-mudahan vaksin ini

Search Mobile