Kakanwil Kemenkumham Sulsel hadiri HANI 2021 di Rutan Makassar

Kakanwil Kemenkumham Sulsel hadiri HANI 2021 di Rutan Makassar

 

Makassar. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulsel Harun Sulianto berserta Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi ( BNNP ) Sulsel Brigjen Pol Drs. Ghiri Prawijaya hadiri peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) 2021 di lapangan olahraga Rumah Tahanan Negara Kelas I Makassar (25/6)

Pada acara tersebut ditampilkan berbagai

Kakanwil Ingatkan Target Kinerja Kanwil Sulsel

Kakanwil Ingatkan Target Kinerja Kanwil Sulsel

 

Makassar - Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sulsel Harun Sulianto pimpin apel sore di aula Lapas Kelas I Makassar pada Jumat (25/06).

Harun meminta kepada seluruh pegawai untuk tetap pakai masker dan hindari kerumunan mengingat penyebaran Covid-19 semakin besar.

"Saya minta kawan-kawan mari jadi contoh yang baik. Usahakan pakai masker dobel.

Kakanwil Kemenkumham Sulsel Hadiri Sidang Ujian Program Doktoral Ilmu Hukum Perancang Muda Kanwil Sulsel

Kakanwil Kemenkumham Sulsel Hadiri Sidang Ujian Program Doktoral Ilmu Hukum Perancang Muda Kanwil Sulsel

Makassar. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan, Harun Sulianto hadiri Sidang Ujian Program Doktoral Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin Muhammad Fadli, Perancang Muda pad Kantor Wilayah yang dilaksanakan secara daring melalui aplikasi zoom pada Senin (21/6).

Fadli menyelesaikan disertasinya yang berjudul 'Hakikat Prolegnas dalam Mewujudkan Perencanaan

Kakanwil Kemenkumham Sulsel Hadiri Ujian Promosi Doktor Kepala Perwakilan BPKP Sulsel

 

Makassar. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulsel, Harun Sulianto Hadiri Ujian Promosi Doktor Ilmu Administrasi Publik Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sulsel Arman Sahri Harahap pada Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar (UNM).(24/6)

Arman berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul Model Kolaboratif Manajemen Risiko Korupsi, Pada

Kanwil Kemenkumham Sulsel Harmonisasi Ranperda Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2021 – 2026 Kab Tana Toraja

 

Makassar – Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil Sulsel Anggoro Dasanto, pimpin rapat Fasilitasi Harmonisasi Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Tana Toraja tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) tahun 2021 – 2026 di Ruang Aula Balai Harta Peninggalan (BHP) Makassar, Kamis (24/06). 

Anggoro menjelaskan bahwa kegiatan harmonisasi

Search Mobile