Kemenkumham Sulsel : Mari Bangun Sulsel Sebagai Wilayah Ramah HAM

Kemenkumham Sulsel : Mari Bangun Sulsel Sebagai Wilayah Ramah HAM

 

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan menggelar Rapat Persiapan Penilaian KKP HAM secara hybrid pada Rabu, (9/2). Hal ini sejalan dengan diterbitkannya kebijakan terbaru terkait Kabupaten/Kota Peduli HAM yaitu melalui Permenkumham No. 22 Tahun 2021.

Kegiatan ini diselenggarakan untuk mendorong Pemerintah Daerah, khususnya di Kabupaten/Kota untuk memenuhi parameter

Kakanwil kemenkumham Sulsel Terima Kunjungan Sekda Kota Palopo

 

Makassar. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan Harun Sulianto terima kunjungan Sekretaris Daerah Kota Palopo Firmanza di ruang kerjanya, Rabu(9/2)

Turut mendampingi Kakanwil dalam kesempatan tersebut, Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Anggoro Dasananto dan Kepala Bidang Hukum Andi Haris.

Kakanwil Harun menyampaikan apresiasi atas sinergi

Kakanwil Kumham Sulsel Buka Rapat Harmonisasi Ranperda Kota Palopo Tentang RTRW

 

Makassar – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan Harun Sulianto buka Rapat Fasilitasi Harmonisasi Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Palopo terkait Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Palopo tahun 2022 - 2042, di Ruang Rapat Pimpinan, Rabu (09/02).

Membuka kegiatan, Kakanwil Harun menyampaikan bahwa dalam Undang-Undang

Harmonisasi Ranperda Luwu Timur Tentang Kepemudaan, Begini Pesan KadivYankumHAM

 

Makassar – Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Anggoro Dasananto buka Rapat Fasilitasi Harmonisasi Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kabupaten Luwu Timur, terkait Kepemudaan di Aula Kanwil Sulsel, Selasa (08/02).

Kadivyankum Anggoro mengatakan bahwa peraturan perundang-undangan merupakan sistem integral hukum nasional sehingga harus diharmonsiasi antara satu dengan yang lainnya.  Dengan

Bupati Gowa Buka Program Rehabilitasi Sosial WBP Lapas Narkotika Sungguminasa

 

Sungguminasa - Bupati Gowa Adnan Puritcha IYL buka kegiatan Program Rehabilitasi Sosial tahap I Lapas Narkotika Sungguminasa Kemenkumham Sulsel di Aula Lapas, Selasa(8/2).

Dalam sambutan pembukanya, Adnan menyampaikan dukungan, menyambut baik dan mengapresiasi pelaksanaan program rehabilitasi sosial ini. Pihaknya juga siap bekerjasama agar program ini berjalan lancar.

"Kalo kita

Search Mobile